"Dan mereka tidak menyiksa orang-orang mukmin itu melainkan karena orang-orang mukmin itu beriman kepada Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji". (QS. al-Buruj (85) : 8)

Selasa, 01 Oktober 2013

SHOLAT ORANG DALAM PERJALANAN DAN ORANG SAKIT (3)

Dari Ibnu Umar r.a., ia berkata; Rasulullah s.a.w. bersabda : “Sesungguhnya Allah ta’ala suka (senang) apabila segala kelonggarannya diterima (oleh kamu), sebagaimana ia sangat benci (tidak senang) apabila segala ma’siyatnya dikerjakan (oleh kamu)”. Diriwayatkan oleh Ahmad, dan disahkan oleh Ibnu Khuzaimah dan Ibnu Hibban. Dan dalam sebuah riwayat : “Sebagaimana ia suka apabila segala perintahnya dilaksanakan”.
-------------------------------
Tarjamah BULUGHUL MARAM, Ibnu Hajar Asqalany, Penerbit : PT. Alma’arif Bandung, Cetakan ke tujuh, 1984, Bab Kitabush Sholat, halaman 160.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar