Jabalah bin Suhaim berkata : Pada masa pemerintahan Ibn Azzubair kami menderita masa laip (pacekilk) kekurangan makanan tiba-tjba mendapat rizqi kurma dan ketika kami sedang memakannya mendadak Abdullah bin Umar berjalan, maka ia berkata : Jangan makan sekaligus dua kurma, karena Nabi s.a.w. melarang makan Sekaligus dua kurma, kecuali minta izin lebih dahulu kepada temannya. (HR. Buchary dan Muslim).
---------------------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN I, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1978, halaman 598.
---------------------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN I, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1978, halaman 598.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar