"Dan mereka tidak menyiksa orang-orang mukmin itu melainkan karena orang-orang mukmin itu beriman kepada Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji". (QS. al-Buruj (85) : 8)

Jumat, 01 Agustus 2014

YANG DIBACA DI TEMPAT ORANG MATI DAN DI BACA OLEH KELUARGA YANG KEMATIAN (5)

Usamah bin Zaid r.a. berkata : Salah satu putri Nabi s.a.w. mengirim orang kepada Nabi s.a.w. memberitahukan kepadanya, bahwa putranya hampir mati, dan mengharap kedatangannya. Maka Nabi s.a.w. berkata kepada pesuruh itu : Kau kembali memberitahu kepadanya : Bahwa hak Allah untuk memberi dan mencabut kembali dan segala sesuatu mempunyai ajal yang sudah tertentu, maka suruhlah ia sabar dan mengharapkan pahala dari Allah. (HR. Buchary dan Muslim).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 75.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar