"Dan mereka tidak menyiksa orang-orang mukmin itu melainkan karena orang-orang mukmin itu beriman kepada Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji". (QS. al-Buruj (85) : 8)

Selasa, 01 Juli 2014

SUNNAT BERJABAT TANGAN, BERMUKA MANIS DAN MENCIUM TANGAN ORANG SALIH DAN ANAK, DAN MENDEKAP ORANG BARU DATANG DARI BEPERGIAN DAN MAKRUH MERENDAHKAN DIRI (9)

Abu Hurairah r.a. berkata : Nabi s.a.w. mencium (Alhasan bin Ali) tiba-tiba Al-Aqra bin Habis berkata : Saya telah mempunyai sepuluh anak belum pernah saya mencium seorangpun dari mereka. Maka sabda Nabi s.a.w. : Siapa yang tidak sayang, tidaklah ia disayangi, siapa yang tidak kasih tidaklah ia dikasihi oleh Allah. (HR. Buchary dan Muslim).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 57.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar