"Dan mereka tidak menyiksa orang-orang mukmin itu melainkan karena orang-orang mukmin itu beriman kepada Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji". (QS. al-Buruj (85) : 8)

Minggu, 13 Juli 2014

DO’A UNTUK ORANG SAKIT (4)

Sa’ad bin Abi Waqqaash r.a. berkata : Ketika Rasulullah s.a.w. menengok saya, ia berdo’a:  ALLAHUMMASYFI SA’ DA, ALLAHUMMASYFI SA’DA, ALLAHUMMASYFI SA’DA (Ya Allah sembuhkan Sa’ad) 3 X. (HR. Muslim).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 64.

6 komentar:

  1. Allohumasyfi mba iim semoga lekas sembuh

    BalasHapus
  2. Tolong tulis bahasa Arabnya juga doonk.. biar afdhol

    BalasHapus
  3. Allahummasyfii diucapkan langsung pada orang yang sakit

    Utk kata syafakillah syafakallah, syafahullah ataupun syafahallah intinya memiliki arti yg sama yaitu mendoakan orang yg sedang sakit.

    Namun keempat kata tsb punya penempatan masing-masing..

    Syafakillah ( utk perempuan )

    Syafakallah ( utk laki2 )


    Kedua nya diucap kan tertuju langsung pada seseorang.

    Ki = utk wanita
    Ka = utk pria

    Dan kata

    Syafahullah ( utk pria )

    Syafahallah ( utk wanita )


    Ini diucapkan utk orang ketiga ( ketika ada seseorang yg sakit dan kita mendengar dari orang lain ).


    Hu = utk pria
    Ha = utk wanita












    Semoga bermanfaat...🤗


    Dan apabila Rasulullah Shalallahu'alayhi wa sallam menjenguk orang sakit beliau mengucapkan doa
    La ba'sa thohuurun Insyaa Allah...


    BalasHapus