Abul-Fadlel (Al-Abbas) bin Abdulmutthalib r.a. berkata : Ya Rasulullah ajarkanlah kepadaku sesuatu yang harus saya minta kepada Allah? Bersabda Nabi s.a.w. : Mintalah kepada Allah Al’afiyah (sejahtera). Kemudian setelah beberapa hari saya datang kembali berkata : Ya Rasulullah ajarkanlah kepadaku sesuatu yang harus saya minta kepada Allah? Jawab Nabi : Hai ‘Abbas paman Rasulullah, mintalah kepada Allah selamat dan sejahtera dunia dan akherat. (HR. Attirmidzy).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 375.
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 375.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar