"Dan mereka tidak menyiksa orang-orang mukmin itu melainkan karena orang-orang mukmin itu beriman kepada Allah Yang Maha Perkasa lagi Maha Terpuji". (QS. al-Buruj (85) : 8)

Senin, 04 April 2016

Tabayyunlah

ليس كلُّ خبرٍ يستحقُّ أن يُلتفَتَ إليه، فقوله ﷻ: ﴿إن جاءكم فاسق بنبأ فتبيّنوا﴾ فيه إشارةٌ لذلك، وذلك أن (النبأ) هو: الخبر الذي له شأنٌ جليلٌ

Tak semua berita patut mendapat perhatian "Jika datang padamu berita dari orang fasik, tabayyunlah dulu" (QS. al-Hujurat : 6).

أحمد بن علي الحذيفي (Twitter : @aalhodhifi) - Twit Ulama 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar