Itban bin Malik r.a. berkata : Ketika Nabi ﷺ selesai sholat dan bertanya : Dimanakah Malik bin Adduchsyum? Lalu dijawab oleh seorang : Itu munafiq, tidak suka kepada Allah dan Rasulullah. Maka Nabi ﷺ bersabda : Jangan berkata demikian, tidakkah kau tahu bahwa ia telah mengucapkan La ilaha illallah dengan ikhlas karena Allah. Dan Allah telah mengharamkan api neraka atas orang yang mengucapkan La illaha ilallah dengan ikhlas karena Allah. (HR. Muslim).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 407-408.
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 407-408.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar