Rasa aman dari azab dan musibah yang Allah berikan kepada sebuah umat adalah karena keberadaan al Mushlih, orang-orang yang memperbaiki situasi. “Dan Tuhanmu sekali-kali tidak akan membinasakan negeri-negeri secara zalim, sedangkan penduduknya orang-orang yang berbuat kebaikan.” (QS. Huud 117). Al Ishlah (perbaikan) adalah kedudukan di atas Ash Shilaah (berbuat baik).
Dr. Abdul Aziz Tharifi, ulama yang mengampu berbagai majelis di Riyadh Saudi Arabia, Kepala Bidang Riset dan Penelitian Kementerian Urusan Islam, KSA. (Twitter : @AbdulazizTarifi) - Twit Ulama
Dr. Abdul Aziz Tharifi, ulama yang mengampu berbagai majelis di Riyadh Saudi Arabia, Kepala Bidang Riset dan Penelitian Kementerian Urusan Islam, KSA. (Twitter : @AbdulazizTarifi) - Twit Ulama
Tidak ada komentar:
Posting Komentar