Djabir r.a. berkata : Bersabda Rasulullah s.a.w. : Tiada seorang muslim yang menanam suatu tanaman, melainkan yang dimakan termasuk sedekah, dan yang dicuri termasuk sedekahnya, dan tiada diambil oleh seorangpun melainkan menjadi sedekahnya. (HR. Muslim)
Dalam riwayat yang lain : Tiada seorang muslim yang menanam tanaman, kemudian dimakan oleh manusia atau binatang atau burung melainkan menjadi sedekah baginya hingga hari qiyamaat.
-------------------------------------------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN I, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1978, halaman 146.
Dalam riwayat yang lain : Tiada seorang muslim yang menanam tanaman, kemudian dimakan oleh manusia atau binatang atau burung melainkan menjadi sedekah baginya hingga hari qiyamaat.
-------------------------------------------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN I, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1978, halaman 146.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar