Senin, 26 Maret 2018

Jangan Kau Remehkan !

Ibnul Qoyyim - رحمه الله - mengatakan, boleh jadi engkau tidur, tapi puluhan doa naik untukmu. Dari si fakir yang pernah kau tolong, dari si lapar yang pernah kau beri makan, dari si sedih yang pernah kau hibur atau dari si miskin yang kau bantu. Maka jangan kau remehkan setiap perbuatan baik.

Dr. Muhammad Majdu’ asy-Syahri pengasuh situs aefaf.com penasihat masalah rumah tangga.(Twitter : @mmajdo) - Twit Ulama   

Tidak ada komentar:

Posting Komentar