Senin, 11 September 2017

Karena Ketauhidan

Barangsiapa yang mentadabburi kondisi di alam ini, akan ia dapati bahwa setiap kebaikan di muka bumi ini sebabnya ialah karena mentauhidkan Allah dan beribadah kepada-Nya. Dan sebaliknya setiap keburukan di alam ini, fitnah, bencana, kemarau, dan sebagainya, sebabnya adalah karena maksiat (Ibnul Qayyim رحمه الله)

Syaikh Muhammad Shalih Al-Munajjid, pengasuh web IslamQA. (Twitter : @almonajjid) - Twit Ulama

Tidak ada komentar:

Posting Komentar