Kamis, 25 Juni 2015

Wajib Zakat dan Keutamaannya (4)

Ibn Umar r.a. berkata : Rasulullah s.a.w. bersabda : Saya diperintah memerangi orang-orang sehingga mereka mengakui bahwa tidak ada Tuhan kecuali Allah dan bahwa Nabi Muhammad utusan Allah, dan mendirikan sholat dan mengeluarkan zakat, kalau mereka telah mengatakan semua itu berarti telah terpelihara daripadaku darah dan harta mereka kecuali dengan hak Islam dan perhitungan mereka terserah kepada Allah. (HR. Buchary dan Muslim).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 226.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar