Minggu, 30 November 2014

Keutamaan Sholat Subuh dan Ashar (4)

Abu Hurairah r.a. berkata : Rasulullah s.a.w. bersabda : Silih berganti padamu Malaikat malam dengan Malaikat siang, dan berkumpul mereka dalam sholat Subuh dan sholat Ashar, kemudian naik yang telah bermalam sama kamu maka ditanya oleh Allah yang lebih mengetahui tentang hamba-Nya : Bagaimana kamu tinggalkan para hamba-Ku? Jawab Malaikat : Kami tinggalkan mereka sedang sholat dan datang kepada mereka juga sedang mereka sholat. (HR. Buchary dan Muslim).
----------------------
Tarjamah RIADHUS SHALIHIN II, Salim Bahreisy, Penerbit PT Alma’arif Bandung, Cetakan keempat 1979, halaman 153-154.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar