Jumat, 02 November 2012

AIR (1)

Dari Abu Hurairah r.a. ia berkata ; Bersabda Rasulullah s.a.w. tentang laut : “Laut itu airnya bersih/ membersihkan dan bangkainya halal”. Dikeluarkan oleh Imam yang Empat (Abu Daud, Ibnu Majah, Tirmidzi dan Nasa’i), dan Ibnu Abi Syaibah dan lafadh itu adalah yang tertulis dalam riwayat Ibnu Syaibah; Ibnu Khuzaimah dan Tirmidzi mengesahkannya.

Hadits ini adalah jawaban atas pertanyaan shahabat Abdullah Al-Mad-laji Al-Aroky Al-Mallahiy.
Hadits ini diriwayatkan pula oleh beberapa orang dan susunan lafadhnya berbeda-beda. Tirmidzy meriwayatkan bahwasanya Bukharipun mengesahkan hadits ini.
----------------------------------------
Tarjamah BULUGHUL MARAM, Ibnu Hajar Asqalany, Penerbit : PT. Alma’arif Bandung, Cetakan ke tujuh, 1984, Bab Kitabuth-Thaharah, halaman 9.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar